Langsung ke konten utama

Musim Kemarau Tantangan Para Petani

SuelaSK_ Musim panas menjadi tantangan bagi para petani dengan disudutkan pada lahan menjadi kering, tanaman tidak produktif dan mata pencaharian berkurang. Hal tersebut menjadi pekerjaan rumah tangga bagi para petani untuk bagaimana mengatasi kondisi yang semakin hari kian parah.


Kondisi tersebut dialami oleh para petani di wilayah Bilakembar Desa Suela Kecamatan Suela Kabupaten Lombok Timur Provinsi Nusa Tenggara Barat resah dengan kondisi tanaman miliknya. Saat dikonfirmasi, Kamis (19/11) di rumahnya Inaq Samsuni selaku petani mengatakan kemungkinan besar kita akan gagal panen, sebab hama ini terus berkembang biak berupa hama ulat dan hama lainya yang menyebabkan tanaman kacang disawah rusak dan kelihatan seperti tanaman yang terbakar. Lanjut dikatakan, sudah berapa kali kita melakukan pengobatan dengan berbagai jenis obat dengan harga yang bervariasi tapi tidak ada hasil dari obat tersebut.

Selain itu juga dikatakan oleh Rasyid Ridho tanaman petani khusunya diwilayah hilir seperti saya besar kemungkinanya akan gagal panen, sebab tanaman lagi diserang hama dan sudah berapa kali penyemprotan dan pengobatan dengan berbagai jenis obat tidak mempan dan belum lagi didukung dengan cuaca panas yang ekstrim dengan kondisi air irigasi jarang sampai ke hilir.

“saya berharap dari pemerintah yang terkait untuk sering-sering melihat secara langsung kepada petani dan memberikan penyuluhan agar petani peka terhadap kondisi tanaman yang dimiliki, karena ahir-ahir tahun ini sering sekali petani hampir gagal panen, misalnya di tahun penghujan lalu tanaman padi banyak yang rusak sehingga yang kita harapkan untuk kedepan ada perbaikan dan penanggulangan kepada petani jika petani mengalami kondisi tersebut, agar apa yang kita harapkan dari hasil petani sebagai kebutuhan untuk pangan nasional tercapai dan petani sejahtera”, ungkap Rasyid.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kacang Komak Sayuran Populer Warga Lombok

Suela. SK _ Kacang komak merupakan jenis sayur popular masyarakat pedesaan. Kacang-kacangan ini dibudidayakan oleh petani pada musim penghujan hingga dapat dipanen sampai dengan musim kemarau tiba.

Daftar Nama Desa dan Dusun di Kecamatan Pringgabaya Kabupaten Lombok Timur

Berikut nama desa dan dusun dari 15 desa di Kecamatan Pringgabaya Kabupaten Lombok Timur. 1). DESA BAGEK PAPAN    KODE POS : 83654 Dusun Tongtong Suit Dusun Bampak Dusun Bagik Papan 2). DESA TANAK GADANG   KODE POS : 83654 Dusun Temanjor Dusun Temanjor Timur Dusun Tegaron 3). DESA APITAIK    KODE POS : 83654 Dusun Bagek Kedok Daya Dusun Bagek Kedok Lauk Dusun Gubuk Montong Dusun Gubuk Pande Dusun Gubuk Lekok Dusun Gubuk Pernek Dusun Dasan Bagek lauk Dusun Dasan Bagek Daya 4). DESA TEKO    KODE POS : 83654 Dusun Teko Daya Dusun Teko Lauk Dusun Pedangeran Dusun Bagek Anjar 5). DESA KERUMUT    KODE POS : 83654 Dusun Benteng Dusun Kerumut Dusun Toron Dusun Dasan Lendang Dusun Gubuk Daya 6). DESA ANGGARAKSA    KODE POS : 83654 Dusun Mudung Barat Dusun Mudung Timur Dusun Aik Dalem Dusun Sangkar Sukun 7). DESA POHGADING    KODE POS : 83654 Dusun Gubuk Daya Dusun Gubuk Timuk Dusun Gubuk Tengak Dusun Gubuk Lauk Dusun Bubur Gadung Dusun Ded

Daftar Nama Desa dan Dusun di Kecamatan Aikmel Kabupaten Lombok Timur

Daftar nama desa dan dusun di Kecamatan Aikmel Kabupaten Lombok Timur 1). DESA AIKMEL    KODE POS : 83653 Dusun Cepak Daya Dusun Batu Belek Dusun Kampung Remaja Dusun Kampung Karya Dasan Beruk Dusun Kampung Karya Barat Cepak Lauk 2). DESA AIKMEL BARAT    KODE POS : 83653 Dusun Banjarsari Dusun Pungkang Daya Dusun Pungkang Lauk Dusun Pungkang Daya Baru Dusun Banjarsari Lauk 3). DESA AIKMEL TIMUR    KODE POS : 83653 Dasan Bagek Timur Dasan Bagek Barat Dusun Cepak Timur 4). DESA AIKMEL UTARA    KODE POS : 83653 Dasan Lian Lauk Dasan Lian Daya Dusun Aik Asak Dusun Karang Petak Dasan Lian Daya Barat 5). DESA AIK PERAPA    KODE POS : 83653 Dusun Aik Perapa Dusun Sempur Daya Dusun Sempur Lauk Dusun Otak Ree 6). DESA TOYA    KODE POS : 83653 Dusun Toya Lauk Dusun Toya Daya Dusun Peneda Dusun Aik Lomak Dusun Daarul Ikhsan Dusun Al-Muttaqin Dusun Pertemuan Dusun Montor Lekong Dusun Kekuang 7). DESA KEMBANG KERANG    KODE POS : 83653