Langsung ke konten utama

Warga Mengeluh, Pasir Berserakan Ganggu Pengguna Jalan

 

Lombok Timur, SK_ Pengangkutan pasir yang sudah beroperasi lima hari mengakibatkan pasir numpuk dan berserakan jatuh dari mobil pengangkut pasir yang berlokasi di Desa Pohgading, Kecamatan Pringgabaya, Lombok Timur, Rabu (2/9/2021) 


Salah satu warga yang turun ke jalan malakukan pembersihan serpihan pasir dari Dam truk tersebut menceritakan. Seperti biasa pada bulan lalu, ada warga yang sudah ditugaskan melakukan kerja pembersihan jalan hingga selesai pengangkutan tapi kali ini tidak ada terlihat. Melihat kondisi jalan kotor seperti itu warga secara sukarela turun melakukan pembersihan daripada nantinya menimbulkan dampak yang tidak diinginkan.


"Iya bisanya, begitu ada pengangkut material sudah ada tukang sapunya, tapi kali ini kok tidak ada," keluh seorang warga. 


Setelah adanya keluhan warga dampak yang ditimbulkan akibat material yang tercecer di jalan sehingga pihak perusahaan meminta warga untuk menyapu jalan tersebut dan tentu diberikan upah. 


"Baru hari ini kami di suruh menyapu jalan yang sudah tebal dengan tumpukan pasir yang jatuh dari mobil," Ungkap warga.


Mereka berpesan agar setiap kali pengangkutan material (pasir) mereka meminta agar menyiapkan tukang sapu agar pasir yang jatuh tersebut tidak menumpuk sehingga mengganggu mobilisasi warga dalam berkegiatan akibat jalan licin. Dampak terburuk yang perlu dihindari adalah kecelakaan.


"Kalo bisa sebelum beroperasi, petugas pengangkut yang membersihkan jalan sudah disiapkan oleh perusahaan," pesan Warga.

(Pandi)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kacang Komak Sayuran Populer Warga Lombok

Suela. SK _ Kacang komak merupakan jenis sayur popular masyarakat pedesaan. Kacang-kacangan ini dibudidayakan oleh petani pada musim penghujan hingga dapat dipanen sampai dengan musim kemarau tiba.

Daftar Nama Desa dan Dusun di Kecamatan Pringgabaya Kabupaten Lombok Timur

Berikut nama desa dan dusun dari 15 desa di Kecamatan Pringgabaya Kabupaten Lombok Timur. 1). DESA BAGEK PAPAN    KODE POS : 83654 Dusun Tongtong Suit Dusun Bampak Dusun Bagik Papan 2). DESA TANAK GADANG   KODE POS : 83654 Dusun Temanjor Dusun Temanjor Timur Dusun Tegaron 3). DESA APITAIK    KODE POS : 83654 Dusun Bagek Kedok Daya Dusun Bagek Kedok Lauk Dusun Gubuk Montong Dusun Gubuk Pande Dusun Gubuk Lekok Dusun Gubuk Pernek Dusun Dasan Bagek lauk Dusun Dasan Bagek Daya 4). DESA TEKO    KODE POS : 83654 Dusun Teko Daya Dusun Teko Lauk Dusun Pedangeran Dusun Bagek Anjar 5). DESA KERUMUT    KODE POS : 83654 Dusun Benteng Dusun Kerumut Dusun Toron Dusun Dasan Lendang Dusun Gubuk Daya 6). DESA ANGGARAKSA    KODE POS : 83654 Dusun Mudung Barat Dusun Mudung Timur Dusun Aik Dalem Dusun Sangkar Sukun 7). DESA POHGADING    KODE POS : 83654 Dusun Gubuk Daya Dusun Gubuk Timuk Dusun Gubuk Tengak Dusun Gubuk Lauk Dusun Bubur Gadung Dusun Ded

Daftar Nama Desa dan Dusun di Kecamatan Aikmel Kabupaten Lombok Timur

Daftar nama desa dan dusun di Kecamatan Aikmel Kabupaten Lombok Timur 1). DESA AIKMEL    KODE POS : 83653 Dusun Cepak Daya Dusun Batu Belek Dusun Kampung Remaja Dusun Kampung Karya Dasan Beruk Dusun Kampung Karya Barat Cepak Lauk 2). DESA AIKMEL BARAT    KODE POS : 83653 Dusun Banjarsari Dusun Pungkang Daya Dusun Pungkang Lauk Dusun Pungkang Daya Baru Dusun Banjarsari Lauk 3). DESA AIKMEL TIMUR    KODE POS : 83653 Dasan Bagek Timur Dasan Bagek Barat Dusun Cepak Timur 4). DESA AIKMEL UTARA    KODE POS : 83653 Dasan Lian Lauk Dasan Lian Daya Dusun Aik Asak Dusun Karang Petak Dasan Lian Daya Barat 5). DESA AIK PERAPA    KODE POS : 83653 Dusun Aik Perapa Dusun Sempur Daya Dusun Sempur Lauk Dusun Otak Ree 6). DESA TOYA    KODE POS : 83653 Dusun Toya Lauk Dusun Toya Daya Dusun Peneda Dusun Aik Lomak Dusun Daarul Ikhsan Dusun Al-Muttaqin Dusun Pertemuan Dusun Montor Lekong Dusun Kekuang 7). DESA KEMBANG KERANG    KODE POS : 83653