Langsung ke konten utama

Postingan

Hasil Panen Rusak Akibat Hujan Mengguyur

Sambelia. SK _Kondisi hujan yang terus mengguyur dikhawatirkan hasil panen jadi rusak. Pasalnya, terlambatnya proses panen berdampak pada kualitas hasil komoditas pertanian. Seperti yang terjadi di Desa Sambelia, Kecamatan Suela, Kabuapten Lombok timur, NTB. Salah seorang Petani Jagung Amaq

Program LPA Harap Dianggarkan Pemerintah

Lotim. SK_ Dewan Perwakilan Rakyat Daerah/ DPRD Kabupaten lombok Timur menggelar hearing atau dengar pendapat umum di ruang sidang dengan Lembag perlindungan anak/ LPA NTB, LPA Lombok Timur, LPAD Desa Ketangga, LPAD Perigi, LPAD Gunung Malang, LPAD Pringga baya utara, Rabu (22/4/2015). Melalui kegiatan tersebut

Rebana Qasidah Harusnya Dilestarikan

Suela. SK _Salah satu kesenian tradisional bernafaskan islam yang keberadaannya semakin punah adalah Rabbana Qasidah Tradisional. Alat music yang terbuat dari kulit lembu dan dimainkan 6 orang ini jarang bahkan tidak diminati lagi baik dari kalangan anak-anak, remaja bahkan orang tua